Pada dasarnya perubahan rute tujuan perjalanan atas Sewa Bus Pariwisata ataupun sewa armada lainnya dimungkinkan.
Perubahan harga sewa mungkin terjadi apabila terjadi perbedaan radius jarak tujuan maupun zona harga sewa.
Perubahan durasi lama perjalanan juga dimungkinkan dengan tambahan biaya sewa menyesuaikan durasi dan tujuan.
Perubahan tanggal perjalanan setelah booking akan dikenakan pinalty pembatalan tanggal perjalanan awal sesuai dengan ketentuan dari mitra transport kami,